Saya telah menemukan game-game balap motor gratis yang bisa anda mainkan pada perangkat PC Anda. Berikut adalah daftar dari 5 game balap motor gratis untuk PC. 5 game yang saya maksud adalah Superbike Racers, Motoracing, Extreme Motorbikers, Super Motocross Africa, dan Desert Moto Racing. Silahkah pilih mana yang menarik bagi anda berdasarkan deskripsi singkat yang akan saya tuliskan pada masing-masing game.
Game balap motor PC Superbike Racers
Superbike Racers adalah salah satu game motor racingbalap yang cukup menarik untuk dimainkan dan tentunya ini tersedia secara gratis untuk anda download.dalam game ini anda akan mengendarai motor dan ikut dalam pertandingan layaknya pembalap profesional.
Dalam Superbike Racers anda akan merasakan hampir semua trek yang terdapat pada pertandingan balap motor, Bahkan dalam game ini, motor dan pakaian yang tersedia juga sangat berpariasi seperti layaknya balapan. tersedia 3 jenis races dalam game ini yaitu Single race, Compotition Mose atau Time Attact. Anda juga bisa memilih tingkat kesulitan dalam permainan yaitu mode Easy, Medium dan Hard. Anda dapat membuka sepeda dan race yang terkunci dengan menyelesaikan balapan pertama anda pada posisi 3 besar.
Download : Disini
Tersedia untuk Windows 7, Windows 8, Windows Vista, Windows XP
Game balap PC MotoRacing
Motoracing merupakan game balap motor yang cukup menarik yang tersedia secara gratis untuk perangkat pc anda. anda akan mengendarai sepeda motor pada jalan yang berlumpur dan jalan biasa serta memacu kendaraan anda secepat mungkin untuk memenangkan mendali.
Motoracing adalah game balap motor yang identik dirancang dengan mengusung tema liar. Dalam game ini Anda dapat menendang pembalap lain keluar jalur. Anda harus mendapatkan Emas, Perak, atau medali perunggu untuk melanjutkan ke tahap berikutnya dan meng-upgrade motor anda. Ada banyak hal yang menarik pada game ini, Untuk lebih jelasnya silahkan anda download dan coba pada perangkat PC anda.
Download : Disini
Tersedia untuk Windows 7, Windows 8, Windows Vista, Windows XP
Game Balap motor PC Extreme Motorbikers
Dalam game ini, anda akan melakukan balapan pada trek-trek yang sangat ekstrem. ini adalah salah satu game balap yang cukup menantang dan penuh dengan tantangan-tantangan yang menarik. trek yang terdapat pada game ini sangat curam dan kasar yang tentunyan memerlukan keahliat khusus untuk dapat memenangkan mendali balapan.
Dibutuhkan waktu yang lama untuk menguasai permainan ini. Permainan ini mirip dengan permainan Motoracing lainnya, hanya saja trek yang terdapat pada game ini terbilang lebih sulit dari game-game lainnya. Dalam permainan balap Anda juga dapat menendang pembalap lain seperti halnya pada game MotoRacing diatas. Janngan sampai anda yang menjadi korban amarah pesaing anda.
Download : Disini
Tersedia untuk Windows 7, Windows Vista, Windows XP
Selesaikan berbagai rintangan dengan waktu yang ditentukan untuk mendapatkan medali emas, perak atau perunggu. anda dapat melanjutkan ke tingkat selanjutnya dengan menyelesaikan tantangan-tantangan yang diberikan. Ada satu mode khusus yang tersedia pada game itu yaitu Star Collection Mode dimana Anda harus mengumpulkan bintang sebanyak yang anda bisa.
Game balap motor PC Super Motocross Africa
Seperti namanya, game Super Motocross Afrika ini adalah game balap motor untuk pc yang akan membawa anda pada trek-trek di lokasi afrika. Dalam game Super Motocross Africa ini, motor anda dilengkapi dengan silinder nitrous yang dapat anda gunakan untuk memacu kendaraan anda dengan kecepatan penuh untuk memenangkan medali.
Selesaikan berbagai rintangan dengan waktu yang ditentukan untuk mendapatkan medali emas, perak atau perunggu. anda dapat melanjutkan ke tingkat selanjutnya dengan menyelesaikan tantangan-tantangan yang diberikan. Ada satu mode khusus yang tersedia pada game itu yaitu Star Collection Mode dimana Anda harus mengumpulkan bintang sebanyak yang anda bisa.
Download : Disini
Tersedia untuk Windows 7, Windows Vista, Windows XP
Game balap motor PC Desert Moto Racing
Satu lagi game balap motor gratis yang dapat anda mainkan pada perangkat PC anda adalah Desert Moto Racing. Ini adalah game balap motor dengan trek yang cukup liar. Coba game ini untuk menemukan berbagai tantangan dan tempat yang beragam.
Desert Moto Racing adalah jenis game balap yang cukup unik debandingkan dengan beberapa game balap lainnya. Dalam game ini Anda harus bersaing dengan bikers lainnya dengan menyelesaikan berbagai rek liar dan sulit. Dalam game ini anda juga harus mendapatkan mendali Emas, Perak, atau perunggu untuk membuka tahap berikutnya.
Download : Disini
Tersedia untuk Windows 7, Windows Vista, Windows XP
Itulah daftar 5 game balap motor gratis yang bisa anda mainkan pada perangkat PC anda. anda mungkin tertarik membaca postingan sebelumnya yaitu game perang untuk pc untuk menambah koleksi game pc anda. bagi yang mengalami masalah kinerja pc saat bermain game, anda dapat membaca artikel tentang cara mempercepat game pc game artikel game booster terbaru yang mungkin akan sangat membantu anda mengoptimalkan kecepatan pc saat bermain game.
{ 0 komentar... read them below or add one }
Posting Komentar